Printer Canon MP287 merupakan varian dari canon yang sampai sekarang masih di produksi, karena seri printer ini dari mesin dan mekaniknya bandel dan banyak yang jual sparepartnya, salah satunya toko media komputer yang menyediakan berbagai sparepart printer. Printer MP287 sama dengan seri lainnya yaitu apabila tinta pembuangan dianggap full atau sudah melampaui batas perhitungan ic counter maka printer akan mengeluakan eror 5b00 yang artinya printer minta di reset. Berikut adalah cara reset printer MP287
1. Sediakan resetter, jika belum ada dapat Download Resetter Canon MP287 disini.
2. Untuk dapat di reset printer harus dalam keadaan SERVICE MODE. Caranya baca langkah
berikut.
3. Matikan printer (Jangan cabut kabel power)
4. Tekan dan Tahan tombol STOP/RESET diikuti dengan menekan sambil menahan Tombol
POWER.
5. Lepas tombol STOP/RESET tetapi jangan lepas tombol POWER.
6. Dalam keadaan tombol POWER masih tertekan, tekan tombol STOP/RESET sebanyak 6 kali.
7. Kemudian lepaskan kedua tombol bersamaan.
9. Komputer akan mendeteksi DEVICE BARU, Abaikan saja .
10 Jalankan software reseter yang sudah di download
11. Beri kertas 2 lembar pada printer
12. Klik EEOPROM maka printer akan mengeprint selembar
13. Di menu absorber Clear ink counter pilih Main kemudian klik SET di sebelah kanannya. maka
printer akan mengeprin lagi selembar kertas
14. Di menu Ink absorber counter pilih Main kemudian klik SET di sebelah kanannya.
15. Kemudian matikan printer dengan menekan tombol power maka roll akan berada dalam posisi
maju
16. Lalu hidupkan printer tunggu sampai roller dalam posisi mundur baru menaruh kertas.
17. Selesai printer Canon kalian sudah bisa digunakan kembali.
Selamat mencoba
1. Sediakan resetter, jika belum ada dapat Download Resetter Canon MP287 disini.
2. Untuk dapat di reset printer harus dalam keadaan SERVICE MODE. Caranya baca langkah
berikut.
3. Matikan printer (Jangan cabut kabel power)
4. Tekan dan Tahan tombol STOP/RESET diikuti dengan menekan sambil menahan Tombol
POWER.
5. Lepas tombol STOP/RESET tetapi jangan lepas tombol POWER.
6. Dalam keadaan tombol POWER masih tertekan, tekan tombol STOP/RESET sebanyak 6 kali.
7. Kemudian lepaskan kedua tombol bersamaan.
9. Komputer akan mendeteksi DEVICE BARU, Abaikan saja .
10 Jalankan software reseter yang sudah di download
![]() |
program resetter v3400 |
11. Beri kertas 2 lembar pada printer
12. Klik EEOPROM maka printer akan mengeprint selembar
13. Di menu absorber Clear ink counter pilih Main kemudian klik SET di sebelah kanannya. maka
printer akan mengeprin lagi selembar kertas
14. Di menu Ink absorber counter pilih Main kemudian klik SET di sebelah kanannya.
15. Kemudian matikan printer dengan menekan tombol power maka roll akan berada dalam posisi
maju
16. Lalu hidupkan printer tunggu sampai roller dalam posisi mundur baru menaruh kertas.
17. Selesai printer Canon kalian sudah bisa digunakan kembali.
Selamat mencoba
0 komentar:
Posting Komentar